Konflik Di Amerika Latin
Amerika latin merupakan sebuah kawasan benua Amerika yang berada di wilayah selatan beberapa negara yang terdapat di amerika latin yaitu Bolivia, Kolombia, Guyana, Peru, Venezuela, kawasan Amerika Latin relatif lebih tertinggal karena kurang stabilnya aktivitas pemerintahan sehingga terjadi pemberontakan
1) Konflik di Kolombia
- Segi Sosial
· Pada tahun 1964 pemerintah kolombia melakukan penyerangan ke markas milisi petani di Kolombia Selatan atas dukungan Partai Konsertif dan AS
· Dimulai pada tahun 1920-an dengan gelombang protes dari para petani lokal akibat buruknya kondisi petani selama bekerja di ladang para tuan tanah.
- Segi Politik
Pada tahun 1964 terjadi penyerangan ke markas milisi petani di Kolombia atas dukungan AS dan juga kubu petani konservatif, para milisi petani-petani dan simpatisan yang berideologi sosialime-sosialisme menyatukan kekuatan dan membentuk kelompok Blok Selatan yang bertranformasi menjadi FARC
- Segi Ekonomi
· Pertanian
Kolombia merupakan penghasil kopi terbesar di dunia setelah Brazil.
- Segi Budaya dan Agama
Didominasi oleh berbagai bentuk kekristenan dan merupakan ekspresi dari warisan budaya
Mayoritas penduduk Kolombia menganut agama Katolik Roma (79%) dan Kristen Protestan (14%)
2) Konflik di Peru
- Segi Politik
· Pada tahun 1980, terjadi sabotase terhadap kotak pemilu dan pembakaran hasil pemilu di kota Chuschi.
· Pada tahun 1990, terpilihnya presiden Alberto Fujimori sebagai Presiden baru di Peru.
- Segi Sosial
· Pada tahun 1982 terjadi serangan berskla besar terhadap kantor-kantor perusahaan Pos Polisi maupun penjara.
· Terjadi kekerasan Kepada Penduduk lokal oleh kelompok pemberontak.
· Pemerintahan Peru mencoba mendekati dan bekerja sama dengan penduduk untuk menyediakan informasi terkait pergerakan Sindero Lumimoso
- Segi Ekonomi
Pada Tahun 1990 Ekonomi di Peru telah menjadi peningkatan orientasi pasar dengan privatisasi utama, dalam industri pertambangan, listrik dan telekomunikasi
- Segi Budaya dan Agama
· Mayoritas agama di Peru adalah Katolik Roma dikenalkan oleh misionaris dari Spanyol pada abad ke 16.
3) Konflik Vanezuela-Kolombia
- Segi Ekonomi
Venezuela sejak dekade 1974, telah menjalin hubungan baik dengan Amerika Serikat dalam hal ini perekonomian, sehingga Venezuela menganut kebijakan ekonomi Liberal – Kapitalis
- Segi Politik
Ketika harga minyak dunia sedang mengalami kenaikan perekonomian Venezuela juga akan mengalami, namun ketika harga minyak menurun perekonomian Venezuela juga akan mengalami penurunan.
Adanya ketergantungan Venezuela terhadap minyak membuat naik turunnya harga minyak dunia sangat berpengaruh bagi perekonomian Venezuela
- Segi Agama
Mayoritas warganya menganuk Agama Katolik Roma.
- Segi Budaya
Orang Venezuela memiliki warisan budaya yang kaya, Venezuela warisan, seni dan budaya telah sangat dipengaruhi oleh kepribadian konteks.
- Segi Sosial
Dukungan Venezuela kepada FARC mendapat kecaman dari Kolombia yang membuat hubungan Regional kedua negara tersebut memanas, Kolombia yang merupakan Sekutu Amerika Serikat meminta bantuan keamanan untuk menjaga stabilitas negeri dari aksi pemberontakan FARC