Tuesday, January 2, 2018

SURAT KETERANGAN HIBAH



SURAT KETERANGAN HIBAH

Yang bertanda tangan dibawah ini kami masing-masing :
1.      Hj. Onah
Umur 58 Tahun Pekerjaan Dagang, alamat RT 02/23 Dusun Cisema Desa Rancah Kecamatan Rancah Kabupaten Ciamis, bertindak atas nama diri sendiri selanjutnya disebut PIHAK PERTAMA (1).

2.      Titi Nurhasanah
Umur 37 Tahun Pekerjaan Wiraswasta, alamat RT 06/23 Dusun Cisema Desa Rancah Kecamatan Rancah Kabupaten Ciamis, bertindak atas nama diri sendiri selanjutnya disebut PIHAK KEDUA (II).

Pada hari ini Jum’at, 28 September 2007 PIHAK PERTAMA (I) telah mengibahkan dengan Mutlak, sebidang Sawah berukuran 13 bata yang terletak di Dusun Cibeureum Desa Rancah Kecamatan Rancah.
Pada saat keterangan hibah ini dibuat, kedua belah pihak ada dalam keadaan sehat jasmani maupun rohani serta tidak ada unsur paksaan dari siapapun dan pihak manapun dan tidak bisa diganggu gugat.
Demikian Surat Keterangan Hibah ini dibuat dan ditandatangani oleh kedua belah pihak, para ahli waris dan saksi-saksi.

PIHAK KEDUA


TITI NURHASANAH
PIHAK PERTAMA


HJ. ONAH

Tanda-Tangan Saksi-Saksi
1.      KOSIM SUDRAJAT    (                         )
2.      TOTO SURYANTO     (                         )

Tanda-Tangan Saksi-Saksi
1.      HJ. AAH         (                         )
2.      HJ. OYOH       (                        ) 
3.      ADAH              (                       )


Atau Download File disini


baca juga :


No comments:

Post a Comment